SURVEI UBINAN TANAMAN PANGAN - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Barito Selatan

Perlu Bantuan? Klik Link Whatsapp Pusat Layanan Kami disini - JANGAN TAKUT BICARA! Ayo Laporkan segala bentuk Korupsi, Gratifikasi, Penyalahgunaan Wewenang dan Pelanggaran Kode Etik PNS yang terjadi di BPS Kab. Barsel silahkan klik disini. Identitas Anda dijamin kerahasiaannya.

SURVEI UBINAN TANAMAN PANGAN

SURVEI UBINAN TANAMAN PANGAN

2 September 2024 | Kegiatan Statistik


𝘑𝘢𝘭𝘢𝘯-𝘫𝘢𝘭𝘢𝘯 𝘬𝘦 𝘺𝘰𝘨𝘺𝘢𝘬𝘢𝘳𝘵𝘢
𝘑𝘢𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘭𝘶𝘱𝘢 𝘫𝘢𝘫𝘢𝘯 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘣𝘶𝘢𝘩 𝘵𝘢𝘯𝘨𝘢𝘯
𝘚𝘶𝘥𝘢𝘩 𝘵𝘢𝘩𝘶𝘬𝘢𝘩 𝘴𝘢𝘩𝘢𝘣𝘢𝘵 𝘥𝘢𝘵𝘢
𝘛𝘦𝘯𝘵𝘢𝘯𝘨 𝘴𝘶𝘳𝘷𝘦𝘪 𝘶𝘣𝘪𝘯𝘢𝘯 𝘵𝘢𝘯𝘢𝘮𝘢𝘯 𝘱𝘢𝘯𝘨𝘢𝘯?

Survei Ubinan Tanaman Pangan merupakan survei rutin yang selalu dilakukan oleh Badan Pusat Statistik setiap subround dengan tujuan utama memperoleh informasi mengenai produktivitas tanaman pangan (Padi dan Palawija) yang dilakukan dengan pengukuran langsung di lapangan pada plot ubinan pada waktu petani sedang panen.

Survei ubinan dilakukan setiap tahun dan terbagi dalam tiga subround (SR).
SR 1 (Januari-April)
SR 2 (Mei-Agustus)
SR 3 (September -Desember)

Pada Senin 2 September 2024. BPS Kabupaten Barito Selatan melakukan ubinan singkong bersama petugas pencacah lapangan yaitu Bapak Tri Sutrisno sebanyak 2 responden di Kelurahan Hilir Sper.

#ubinan
#cintadata
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Barito SelatanJl. Tugu No. 2A

Buntok 73711

Telp : (0525) 21016

Fax : (0525) 21016

Mailbox : bps6204@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik